Kategori: Konservasi
-

Hari Pohon Se-Dunia Yayasan Lembaga Riset Ekologi, berkolaborasi dengan PT Pertamina Hulu Rokan dan Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Hari pohon sedunia yang jatuh pada tanggal 21 November 2025 mengusung tema “Hijaukan Bumi, Pulihkan Alam”, Lembaga Riset Ekologi berkolaborasi dengan PT Pertamina Hulu Rokan dan Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai melaksanakan kegiatan Penanaman 1.000 pohon di kawasan Kebun Raya Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai pada Kamis, 27 November 2025 Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Rektor Universitas…
-

